Supervisi Bersma Sensus Pertanian 2023 - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Mamuju

Jangan memberikan atau menerima gratifikasi dalam bentuk apapun. Jaga integritas bersama! Ingin Data Statistik BPS Mamuju?Silakan datang ke Pelayanan Statistik Terpadu (PST) di:Kantor BPS Kabupaten MamujuAlamat: Jl. Trans Sulawesi, Lingk. Timbu, Kel. Mamunyu, Kec. Mamuju, Kabupaten Mamuju.Jam Layanan: Hari kerja, pukul 08.00 - 15.30 WITA.Kami siap melayani kebutuhan data Anda!

Layanan data kami dapat dilakukan melalui chat Whatsapp di hari kerja 07.30-15.30 WITA ke +62812 1000 7604

Sampaikan saran dan pengaduan kamu untuk pelayanan BPS yang lebih baik pada link: Saran dan Pengaduan

Supervisi Bersma Sensus Pertanian 2023

Supervisi Bersma Sensus Pertanian 2023

8 Juni 2023 | Kegiatan Statistik


Kepala BPS Provinsi Sulawesi Barat, Kepala BPS Kabupaten Mamuju, dan Kepala Balai Karantina Pertanian bersama-sama mengawasi sensus pertanian pada Rabu, 7 Juni 2023. Kegiatan di Dusun Galung, Desa Papang, Kabupaten Mamuju merupakan bagian dari komitmen untuk bekerjasama dengan instansi terkait dalam upaya mensukseskan Sensus Pertanian 2023. Kepala stasiun, Agus Karyono, selain berbagi informasi tentang petani binaan, juga berdiskusi dengan petugas lapangan ST2023 untuk mengetahui mekanisme pencatatan data pertanian oleh petugas. Agus mendukung penerapan ST2023 dengan harapan data yang dihasilkan dapat digunakan untuk mendukung upaya peningkatan kesejahteraan petani.
Pada kesempatan yang sama, Kepala BPS Provinsi Tina Wahyu Fitri mengajak seluruh warga khususnya yang berkecimpung dalam usaha pertanian untuk berpartisipasi aktif dengan menyambut petugas pendataan ST2023 dan memberikan data aktual agar hasil sensus pertanian dapat dimanfaatkan secara optimal dalam mengidentifikasi potensi pertanian Indonesia secara tepat waktu. dan akurat. Dengan informasi yang tepat, pemerintah dan pembuat kebijakan dapat menentukan strategi yang tepat dalam mengembangkan pertanian di Indonesia.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

BPS Kabupaten MamujuJl. Trans Sulawesi Lingkungan Timbu Kelurahan Mamunyu Kecamatan Mamuju Sulawesi Barat 91511Telp. : - Mailbox : bps7604@bps.go.id Homepage : http://mamujukab.bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik