Rekonsiliasi dan Rapat Pengendalian Penurunan Stunting - News - BPS-Statistics Indonesia Mamuju Regency

Say No to Gratification! Do not give or accept any form of gratification. Let’s uphold integrity together!Need Statistical Data for Mamuju?Visit the Integrated Statistical Services (PST) at:BPS Mamuju OfficeAddress: Jl. Trans Sulawesi, Lingk. Timbu, Kel. Mamunyu, Kec. Mamuju, Mamuju Regency.Service Hours: Weekdays, 08.00 AM - 3.30 PM WITA.We are here to support your data needs!

Contact +62812 1000 7604

Share Your Feedback and Complaints! Help us improve BPS services by submitting your suggestions and complaints through the following link: Feedback and Complaints

Rekonsiliasi dan Rapat Pengendalian Penurunan Stunting

Rekonsiliasi dan Rapat Pengendalian Penurunan Stunting

December 20, 2022 | Other Activities


BPS sebagai salah satu anggota Tim Percepatan Penurunan Stunting (TPPS) ikut serta salam kegiatan Rekonsiliasi dan Rapat Pengendalian Penurunan Stunting Tingkat Kabupaten Mamuju pada Selasa(20/12/2022) di Plaza Waterpark (Samping Kolam Renang) Hotel Maleo. 


Kegiatan ini dihadiri oleh Bupati Mamuju sebagai key note speaker yang diwakili oleh asisten serta 30 peserta rekonsiliasi dan 15 peserta rapat koordinasi. 


Sekretaris BKKBN Sulbar, Rusdiyanto Monoarfa menyampaikan bahwa pertemuan ini salah satu wadah evaluasi dan pemantauan penyelenggaraan program bangga kencana dan percepatan penurunan stunting semester 2 tahun 2022.


Dengan adanya kegiatan ini diharapkan di Tahun 2023 nanti, angka stunting dapat menurun melampaui target. Dengan menurunnya kasus stunting di Kabupaten Mamuju, maka nantinya anak-anak di di Kabupaten Mamuju akan lahir dan berkembang dengan semestinya.

photo:Zuhaji

Badan Pusat Statistik

BPS-Statistics Indonesia

BPS Kabupaten MamujuJl. Trans Sulawesi Lingkungan Timbu Kelurahan Mamunyu Kecamatan Mamuju Sulawesi Barat 91511Telp. : - Mailbox : bps7604@bps.go.id Homepage : http://mamujukab.bps.go.id

logo_footer

Copyright © 2023 BPS-Statistics Indonesia